Pertemuan Rutin Dwimingguan – 09 Januari 2010
Pertemuan Rutin Dwimingguan Himpunan Astronomi Amatir Jakarta (HAAJ) edisi awal tahun 2010
Judul Materi : Pengenalan Astronomi Amatir
Narasumber : Ronny Syamara
Waktu : Sabtu, 09 Januari 2010, mulai pukul 16.30 s.d 20.00 WIB.
Tempat : Gedung Planetarium dan Observatorium Jakarta Lantai dua. Jln. Cikini Raya no: 73. Taman Ismail Marzuki, Menteng, Jakarta Pusat.
Catatan:
* Bagi yang berminat, silahkan langsung datang ke lokasi dengan waktu yang telah disebutkan.
* Jika langit memungkinkan, setelah pertemuan akan diadakan peneropongan benda langit dengan menggunakan teleskop astronomi.
Contact Person :
a.Tersia Marsiano (Ketua) : 0818184029
b Muhammad Rayhan (Koordinator) : 081317566592
c.Rony Syamara (Sekretaris) : 085697533281
Terima Kasih
Penanggung Jawab Pertemuan Rutin – Himpunan Astronomi Amatir Jakarta
M. Rayhan
Assalamualaikum Wr.Wb..
Hai Salam Kenal, penjelajahan angkasa ^^
Planetarium itu dah buka yah?
Coz minggu kmaren tlp ke sana, kata orang2 di sana, planetarium blm dibuka lg coz lg direnovasi.
Thx.
Wa’alaikumsalam Wr.Wb
Iya Planetarium memang lg renovasi. Tapi kalau mau ketemu sahabat2 HAAJ, datang saja pas jadwal pertemuan rutin atau tiap sabtu sore.
Salam,
Amrizal